Peran dan Tanggung Jawab Petugas Damkar

Peran dan Tanggung Jawab seorang petugas Damkar meliputi :

  1. Melakukan pemadaman kebakaran.
  2. Melakukan penyelamatan jiwa dari ancaman kebakaran dan bencana lainnya seperti gempa bumi, banjir, dan sebagainya.
  3. Melakukan pencegahan terjadinya kebakaran.
  4. Memberi sosialisasi dan mengedukasi masyarakat tentang tata cara pencegahan, pemadaman kebakaran, dan penyelamatan.
  5. Melakukan pemeliharaan sarana dan prasarana pencegahan, pemadaman kebakaran, dan penyelamatan.
  6. Menyimpan, mendistribusikan, dan mengendalikan logistik.
  7. Melakukan koordinasi dengan PLN untuk melakukan pemadaman listrik di sekitar lokasi kebakaran.